Wednesday, 30 November 2011

kepala di kaki

Sejenak ku balikkan kepalaku k bawah, sementara kaki ku tukar ke atas. Sekilas mungkin terasa aneh ataupun janggal tp cobalah utk sesaat lakukan hal yg sama dgnku dan mari kita lht keadaannya.

Langkah kaki org2, sebagian terlihat sgt cepat, mgkn pemilik langkah2 itu adlh org2 sibuk yg memiliki bnyk kegiatan hingga tdk ingin menyia-nyiakan waktu hny utk melangkah. Sebagian lg pemilik langkah2 biasa yg mgkn pemiliknya hanyalah org2 yg sekedar melangkah utk mengisi hari.

Tp apakah pemilik langkah cepat itu artinya mereka lebih hebat daripada pemilik langkah yang biasa-biasa saja? sepertinya tidak juga.

Baiklah sekarang perhatikan jenis alas kaki yang mereka punya. Sebagian di hiasi oleh alas kaki mahal yang memiliki model terbatas dan terbuat dari bahan yang limited edition, tapi sebagian lagi hanya beralaskan sendal jepit atau bahkan tak beralas kaki sekalipun. Lantas apakah pemilik alas kaki mahal lebih mulia dibandingkan mereka yang tidak memiliki alas kaki? Jelas tidak ada yang bisa memastikan. 

Baiklah ku kembalikan lagi kepalaku ke atas, karena pasokan oksigen yang kurang ke kepala membuat kepalaku pusing, eniwey bagaimanapun gerak langkahkaki dan bagaimanapun bentuk wujud alas kaki mereka, mudah-mudahan yang di tuju adalah sesuatu yang baik.

9 comments:

  1. sepokaaaat! :)
    selalu yang baik yang dituju...

    ReplyDelete
  2. @tran: makasih :)
    @enje: gak jualan alpokat #lho :p
    @dewi: :)

    ReplyDelete
  3. mbak rin: yaduin, sirsak aja dah. ga nyambung.com :P

    ReplyDelete
  4. wah sirsaknya lg g musim tuh :p #jdi pengen

    ReplyDelete
  5. wah sirsaknya lg g musim tuh :p #jdi pengen

    ReplyDelete
  6. so, lagi musim apa di Jogja? apa aja bole deh... yang penting dibawain :P

    ReplyDelete
  7. musim rambutan, tp rambutan tetangga :p

    ReplyDelete
  8. eeaaa... jauh2 dari Jogja, sama, di mari juga lagi musim rambutan -,-"

    ReplyDelete